6 Prinsip Untuk Bertahan Hidup di Laut

Siapa yang tahu akan terjadi musibah di laut dan kita yang menjadi salah satu penumpangnya. Sehingga mau tidak mau kita harus bertahan di laut hingga bantuan tiba.

Apa saja prinsip untuk bertahan hidup di laut?
Berikut prinsipnya.

1. Pengetahuan, peralatan dan kemauan hidup modal utama.
2. Hemat tenaga jika Anda terapung.
3. Gunakan peralatan survival di kapal yang Anda temukan.
4. Gunakan perlengkapan survival sesuai dengan petunjuk.
5. Jangan minum air laut, berhemat dan atur pemakaian air tawar yang ada.






6. Jangan makan atau minum bahan-bahan yang mengandung protein.

Misalnya saja susu karena akan menambah kebutuhan akan air. Itulah enam prinsip agar bertahan hidup di laut.