Senin, 11 Januari 2016

6 Contoh Perjuangan Melalui Gerakan Bawah Tanah

Pada waktu itu, Indonesia dijajah oleh Jepang. Banyak rakyat Indonesia yang mati secara mengenaskan entah karena kerja paksa, terkena penyakit dan sebagainya.

Latar belakang demikian, muncullah perlawanan-perlawanan dari beberapa kelompok sebagai bentuk sikap tak setuju dengan tindakan pemerintahan Jepang.





Beberapa contoh perjuangan bawah tanah antara lain adalah sebagai berikut:

1. Gerakan kelompok Amir Syarifuddin.

2. Gerakan kelompok Sutan Syahrir.

3. Kelompok Sukarmi.






4. Kelompok Pemuda Menteng 31.

5. Golongan Persatuan Mahasiswa.

6. Golongan Kaigun.