Dalam pembukaan UUD 1945 terdapat isi dari Pancasila dengan bunyi dari sila yang ke datu hingga sila yang kelima. Pembukaan terdiri atas empat alinea.
UUD 1945 terdiri atas:
1. Pembukaan.
Terdiri dari empat alinea dan pada alinea keempat terdapar dasar negara Pancasila.
2. Batang tubuh UUD 1945.
Terdiri dari 16 bab, 37 pasal, 4 pasal aturan peralihan, dan 2 ayat aturan tambahan.
3. Penjelasan resmi UUD 1945.
terdiri dari penjelasan umum dan penjelasan pasal demi pasal.
4. Amandemen UUD 1945.
- Amandemen ke I ST MPR tahun 1999.
- Amandemen ke II ST MPR tahun 2000.
- Amandemen ke III ST MPR tahun 2001.
- Amandemen ke IV ST MPR tahun 2002.
Itulah isi dari UUD 1945