Flora disebut juga dengan nama tumbuhan. Tiap tanah yang ada pasti terdapat yang namanya flora untuk kepentingan manusia yang diciptakan Tuhan.
Berikut ini nama-nama flora yang ada di benua Australia.
1. Tumbuhan akasia.
Berupa pohon dan perdu yang kokoh.
2. Pohon Eukalyptus.
Pohon asli Australia.
3. Pohon Spinifex.
Sejenis rumput yang sangat keras.
4. Pohon scrub.
Semak berduri.
5. Sabana.
Padang rumput yang bersemak-semak.
6. Stepa.
Padang rumput yang sangat luas.
itulah keenam nama flora yang mendiami benua Australia.