Teori Atom dari Ernest Rutherford

Para ilmuwan telah mempelajari atom sejak ratusan tahun yang lalu. Para ilmuwan tersebut mengungkapkan teori-teori tentang atom dan salah satunya adalah teori atom dari Ernest Rutherford.

Ernest Rutherford, 1st Baron Rutherford of Nelson adalah seorang fisikawan kelahiran Selandia Baru yang bekerja sama meneliti atom dengan J.J. Thomson di Universitas Cambridge.)wikipedia).

Teori atom menurut Ernest Rutherford.

Atom berbentuk bola yang di tengah-tengahnya terdapat inti atom yang merupakan pusat muatan positif dan pusat massa. Sedangkan elektron-elektron bergerak berputar mengelilingi inti atom.