Apa itu PUTERA ?

Sebelum membentuk Putera, Jepang membentuk orgamisasi setengah militer yang diberi nama Sienandan pada tanggal 9 Maret 1943. Pemuda yang dijadikan Sienendan adalah pemuda yang berumur antara 14-22 tahun.

PUTERA singkatan dari Pusat Tenaga Rakyat. Putera dibentuk oleh Jepang pada tanggal 16 Maret 1943. Dan Jepang memilih pemimpin Putera dari tokoh-tokoh Indonesia, yaitu:

1. Ir. Soekarno.
2. Drs. Moh Hatta.
3. Ki Hajar Dewantara.
4. K.H. Mas Mansur.

Mereka mendapat sebutan dengan "Empat Serangkai".

Putera dimanfaatkan oleh Jepang untuk mengerahkan kekuatan rakyat guna membantu Jepang menghadapi perang dengan sekutu. Karena Putera dianggap banyak menguntungkan Indonesia, oleh Jepang dibubarkan.

Sebagai pengganti Putera, Jepang membentuk organisasi baru yang bernama Jawa Hokokai, yang dipimpin langsung oleh Jepang. Tujuan pembentukan Jawa Hokokai adalah mengerahkan rakyat pribumi sebagai romusha.