Apa Pengertian Monopoli ?

Apa itu monopoli?
Monopoli adalah salah satu bentuk perdagangan yang dapat merugikan orang lain.



Jika kalian menjadi pedagang, maka jadilah pedagang yang adil, tidak mementingkan keuntungan sendiri. Lakukanlah perdagangan dengan penuh toleransi, bersaing secara sehat dan saling mengasihi.




Monopoli dapat dilakukan dalam hal-hal tertentu oleh negara.

Contohnya adalah produksi semen dan minyak bumi dimonopoli oleh pemerintah demi kemakmuran seluruh rakyat Indonesia.