Di dalamnya ada gambarpohon kelap, bintang bersudut lima serta padi dan kapas. Pohon kelapa merupakan tanaman utama masyarakat Sulawesi Tengah, perlambang komiditi unggulan untuk mencapai kesejahteraan rakyat.
Apa saja nama kota / kabupaten di Sulawesi Tengah?
Berikut kota-kotanya.
1. Kab. Banggai Kepulauan - ibukotanya Salakan.
2. Kab. Banggai - Luwuk.
3. Kab. Morowali - Bungku.
4. Kab. Poso - Poso.
5. Kab. Donggala - Banawa.
6. Kab. Toli-Toli - Toli-Toli.
7. Kab. Buol - Buol.
8. Kab. Parigi Moutong - Parigi.
9. Kab. Tojo Una-Una - Ampana.
10. Kota Palu - Palu.
Itulah kota/kab di provinsi Sulawesi Tengah.