10 Proses Terjadinya Hujan dan Siklus Air - Peredaran Air di Alam

Air di permukaan bumi tidak akan habis menguap karena adanya siklus air, daur air, dan peredaran air di alam. Siklus daur merupakan lingkaran peredaran air.

Peristiwa ini dipengaruhi suhu yang panas maupun suhu yang dingin.


Proses terjadinya hujan dan siklus air

1. Air laut, rawa-rawa dan sungai yang terkena cahaya matahari akan menguap.
2. Uap air kemudian naik ke udara.
3. Karena pengaruh suhu dingin, uap air mengembung.
4. Terbentuklah titik-titik air.






5. Titik-titik air yang berada di udara berkumpul, terbentuklan awan.
6. Karena pengaruh berat sendiri dan tekanan angin, awan jatuh sebagai hujan.
7. Hujan turun dari langit ke bumi.
8. Air bumi mengalir dari pekarangan penduduk ke parit-parit.
9. Dari parit ke sungai, akhirnya sampai ke laut kembali.
10. Terjadilah peristiwa seperti awal kembali.

itulah 10 Proses Terjadinya Hujan dan Siklus Air - Peredaran Air di Alam