7 Dampak Positif Globalisasi

Globalisasi mempunyai banyak manfaat dan pengaruh bagi masyarakat di dunia. Namun di sisi lain, globalisasi juga membawa pengaruh atau dampak negatif.

Apakah kalian dapat merasakan pengaruh positif yang terjadi dari adanya globalisasi?
Berikut ini dampak positifnya.


1. Berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi.

2. Meningkatnya efektivitas dan efisiensi.

3. Perekonomian suatu negara semakin meningkat.






4. Meningkatnya taraf hidup masyarakat.

5. Komunikasi semakin cepat dan mudah.

6. Berkembangnya dunia pariwisata.

Tempat-tempat wisata di Indonesia semakin dikenal masyarakat dunia lewat berbagai teknologi seperti internet dan media sosial lainnya. Kesenjangan jarak tak lagi menjadi masalah.

7. Perkembangan alat komunikasi dan keterbukaan informasi.

Kita akan mendapatkan informasi lebih bebas, terbuka dan mudah. Keterbukaan dan kebebasan informasi sangatlah penting terutama di masa globalisasi seperti sekarang ini.

Itulah ketujuh dampak positif dar adanya globalisasi.